Contoh Soal dan Jawaban Uraian Ulangan Harian 2 Teknik Dasar Otomotif Moment SMK Kelas 10 Teknik Kendaraan Ringan

Daftar Isi

Soal Uraian Ulangan Harian 2

1. Apa yang kamu ketahui tentang pengertian Moment ?

Jawaban:

Momen adalah : hasil kali antara besarnyagaya F dengan jarak garis gaya, ke titik pusat O.

2. Sebutkan lambang dan satuan SI, dari :

a. Momen

b. Gaya

c. Jarak garis gaya terhadap titik putar

Jawaban:

Sebutkan lambang dan satuan SI, dari :

a. Momen = lambangnya M dan satuannya Nm

b. Gaya = lambangnya F dan satuannya N

c. Jarak garis gaya terhadap titik putar = lambangnya M dan satuannya Nm

3. Jelakan  perbedaan antara :

a. Momen dikatakan berharga positif 

b. Momen dikatakan berharga negatif

Jawaban:

Perbedaan antara :

a. Momen dikatakan berharga positif jika momen itu berputar searah jarum jam.

b. Momen dikatakan berharga negatif jika berputar berlawananarah putaran jarum jam

4. Apa yang dimaksud dengan tegangan ?

Jawaban:

Tegangan adalah beban yang diterima oleh molekul-molekul benda setiap satuan luaspenampang.

5. Jelaskan perbedaan tegangan di bawah ini (baik dari cara kerjanya, satuan dan rumus) !

a. Tegangan normal e. Teganan lengkung

b. Tegangan tarik f. Teganan puntir

c. Tegangan tekan

d. Tegangan geser

Jawaban:

Perbedaan tegangan :

a. Tegangan normal

Tegangan normal terjadi akibat adanya reaksi yang diberikan pada benda.






b. Tegangan tarik

Tegangan tarik pada umumnya terjadi pada rantai, tali, paku keling,dan lain-lain. Rantai yang diberi beban W akan mengalami tegangan tarik yang besarnya tergantung pada beratnya.





c. Tegangan tekan

Tegangan tekan terjadi bila suatu batang diberi gaya F yang salingberlawanan dan terletak dalam satu garis gaya.








d. Tegangan geser

Tegangan geser terjadi jika suatu benda bekerja dengan dua gayayang berlawanan arah, tegak lurus sumbu batang, gaya tidak segaris namun pada penampangnya tidak terjadi momen.








e. Teganan lengkung

Misalnya, pada poros-poros mesin dan poros roda yang dalam keadaanditumpu. Jadi, merupakan tegangan tangensial.






f. Teganan puntir 

Tegangan puntir sering terjadi pada poros roda gigi dan batang batang torsi pada mobil, juga saat melakukan pengeboran. Jadi,merupakan tegangan tangensial.



Posting Komentar